Cara Mudah Menyimpan File di Internet dengan Drive & Dropbox - Sering Dicari — Tutorial & Informasi Bermanfaat

Cara Mudah Menyimpan File di Internet dengan Drive & Dropbox

Kapasitas file yang semakin besar membuat beberapa orang harus upgrade komputer, membeli hardisk yang lebih besar untuk menyimpan data yang sangat penting. Tetapi jika kamu tidak mempunyai dana untuk membeli hardisk baru, solusinya adalah menyimpan semua data kamu di internet.

Menyimpan data di internet sangat mudah dan cepat, keuntungannya kamu bisa membawa data kamu kemana saja, asalkan mempunyai koneksi internet.

Dua alat yang populer untuk menyimpan data di internet yaitu Google Drive dan Dropbox, kedua alat ini mempunyai keunggulan masing - masing, kamu bisa memilih sesuai dengan keinginan kamu.

Cara Mudah Menyimpan File di Internet dengan Drive & Dropbox

1. Fitur Google Drive

Mempunyai kapasitas 15 GB, kamu bisa menggunakan drive menggunakan akun google secara gratis. Google drive bisa kamu koneksikan dengan beberapa device kamu, cukup login kamu bisa mengakses kapan saja dan dimana saja.

2. Fitur Dropbox

Mempunyai kapasitas 2 GB, jika kamu mendaftar akan menapatkan tambahan sebesar 250 MB. Jika ingin lebih banyak lagi kamu bisa berlangganan sebagai member dropbox bisnis.

***

Selebihnya, fitur kedua alat penyimpanan ini hampir sama. Bisa support segala jenis file, foto, video dengan format apapun bisa kamu simpan kedalam alat penyimpanan di internet ini.

Walaupun bersifat pribadi, kamu tetap bisa membagikan file kamu kepada teman atau partner kerja dengan fitur share. Dalam kondisi jauh, kamu tetap bisa berbagi hanya dengan memberi link kepada teman kamu.

Saat ini segala sesuatu sudah dimudahkan dengan teknologi, tergantung bagaimana cara kita memanfaatkan teknologi tersebut untuk keperluan kita sehari - hari.

Sekian postingan kali ini, semoga bermanfaat. Bantu share supaya teman - teman yang lain juga tahu. Terima kasih sudah membaca, sampai jumpa di postingan selanjutnya! Baca juga: Cara mudah mengganti password akun google
Disqus comments